PSIDII KAPSUL
https://www.apotekwijayakusumapatrol.com/2020/08/psidii-kapsul.htmlSatuan Botol
:
Deskripsi
PSIDII merupakan suplemen yang digunakan sebagai terapi penunjang dalam meningkatkan kadar trombosit atau sel darah merah pada penderita Demam Berdarah Dengue (DBD). PSIDII mengandung ekstrak daun jambu (Psidii folium extract) yang memiliki berbagai macam komponen senyawa tanin dan flavonoid atau quersetin yang dapat menghambat aktivitas enzim reverse transcriptase sehingga dapat menghambat pertumbuhan Virus dengue (VD). Selain itu, ekstrak daun jambu dapat meningkatkan jumlah megakariosit dalam sumsum tulang sehingga dapat meningkatkan jumlah trombosit dalam darah.
Indikasi / Manfaat / Kegunaan :
meningkatkan jumlah sel darah merah
Sub Kategori
Suplemen dan Terapi Penunjang
Komposisi
ekstrak psidii folium
Dosis
dewasa : 3 x sehari 1-2 kapsul
Penyajian
sebelum / sesudah makan
Cara Penyimpanan
Simpan ditempat sejuk dan kering, terlindung dari cahaya matahari
Kemasan
1 Botol isi 50 Tablet